Perhelatan lomba burung berkicau tingkat nasional bertajuk “ Walikota Bogor Cup 2019 “ Minggu (24/11) di Halaman Kantor BKPP/Karesidenan Kotammadya Bogor berlangsung sangat meriah, hampir 40 sesion dengan menyabet 1750 peserta, sukses digelar dengan pelaksanaannya yang baik dan lancar. Hampir disemua kelas tergelar sangat ketat , sehingga para juri harus kerja extra untuk memilih burung-burung terbaik. Tak hanya itu, perebutan juara umum juga tersaji menarik dan ketat, dimana para calon juara umum beradu sengit ntuk menambah pundi-pundi poin untuk melenggang kepodium
Kiky Ares salah satunya, membawa bendera DSK (Dewa Sakti & Kaw Team)dengan seabreg jagoan, tak membuat dia tenang dalam melakoninya, karena Kiky harus berhadapan dengan tuan rumah Bogor Bersatu yang boleh jadi militansinya lebih hebat. Tetapi pria kalem penuh kebijaksanaan ini, membawa targetnya dengan tenang dan penuh amanah, sehingga ia terlihat nyaman dan cool abis. “ Ini alat saya untuk menjalin silaturahmi, hasil itu nomor sekian, yang penting dapat kawan dan tambah teman disini “ Sembari senyum tipis kepada media Ronggolawe.co
Gelaran FNR CUP 1 Tuban sukses di padati peserta. Ajang lomba burung berkicau yang di…
Gelaran kontes lomba burung berkicau The Golden Wahana Surya menjadi bukti kedigdayaan EMTRI, Murai Batu…
Kelas Murai Batu Ring APBN Ramaikan Latber Lapangan CS, Ini Harapan Ketua Korwil MEDIARONGGOLAWE.ID, JAMBI…
Mediaronggolawe.id - Kesan megah dan mewah memang layak disematkan untuk event garapan Papburi Kudus, pasalnya…
Mediaronggolawe.id – Latpres rutin awal bulan gantangan 86 Jepara kali ini lebih spesial pasalnya Om…
Anniversary Bar-Bar Cup 1 yang diselenggarakan Minggu (28/03) pagi kemarin, berjalan sukses fan lancar. Tak…